Tanggapan Pekerja Soal Perpanjangan PPKM Darurat disertai Pembenahan

Progresnews.Info – Sekretaris Jenderal Dewan Pimpinan Pusat Organisasi Pekerja Seluruh Indonesia ( DPP OPSI) , Timboel Siregar kepada Redaksi Progresnews.Info di Jakarta melalui pesan whats App Selasa (20/7) mengomentari Peryataan Presiden Joko Widodo yang baru saja mengumumkan perpanjangan PPKM Darurat hingga 25 Juli 2021. Menurut Timboel, Pelaksanaan PPKM darurat yang dimulai sejak 3 Juli 2021 hingga 20 Juli ini belum menurunkan secara signifikan kasus pertambahan kasus positif Covid19, kasus kematian masih di atas angka 1000, dan Rumah Sakit belum kembali normal. Tentunya, sambung […]

Read more

Menaker : Sejumlah Opsi Bagi Perusahaan Dalam Masa PPKM Darurat

Progresnews.Info —Untuk memaksimalkan penanganan pandemi COVID-19, Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah, meminta perusahaan, khususnya yang berada di sektor esensial, untuk memperketat waktu kerja. Hal ini agar target pelaksanaan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat dapat tercapai dengan maksimal. “Menanggapi situasi dunia usaha dalam masa PPKM Darurat ini, maka dibutuhkan penyesuaian terkait jumlah pekerja di perusahaan, pelaksanaan prokes di tempat kerja, penyesuaian waktu kerja, dan dampaknya terhadap hak-hak pekerja,” kata Menaker Ida melalui Siaran Pers Biro Humas, Rabu (14/7). Menaker Ida menjelaskan, […]

Read more

Kemnaker, Apindo, Kadin, dan Pekerja Gelar Deklarasi Gotong Royong

Progresnews.Info-Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) bersama Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia, Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo), dan Pimpinan Konfederasi Serikat Pekerja/Serikat Buruh menggelar Deklarasi Gotong Royong Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat sesuai Instruksi Mendagri nomor 15 tahun 2021 tentang PPKM Darurat COVID-19 di wilayah Jawa-Bali. Deklarasi Gotong Royong menghadapi PPKM Darurat tersebut ditandai dengan pembacaan bersama deklarasi dan dilanjutkan penandatanganan deklarasi oleh Menaker Ida Fauziah (Unsur Pemerintah); Hariyadi Sukamdani (Unsur Pengusaha); Arsjad Rasjid (Unsur Industri); dan Ketua Konfederasi Serikat Pekerja Seluruh […]

Read more

Ini Dia, Sikap OPSI tentang PPKM Darurat

Progresnews.Info—Hari keempat pemberlakuan PPKM Darurat di Jakarta masih diwarnai oleh kerumunan di jalan-jalan raya. Para pekerja masih masuk kerja seperti biasa, walaupun dalam PPKM Darurat sudah diinstruksikan untuk pekerja di sektor non-esensial 100% bekerja dari rumah. Hanya pekerja di sektor Kritikal (pokok) seperti sektor energi, Kesehatan, transportasi, industry makanan minuman, objek vital nasional, konstruksi, dan industri kebutuhan pokok, boleh bekerja 100 persen, sementara pekerja di sektor esensial seperti sektor keuangan perbankan, IT dan komunikasi, industri orientasi ekspor dan perhotelan non […]

Read more

Apindo Dukung Penuh Langkah Kemnaker Canangkan 2020-2021 Sebagai Tahun Magang

Progresnews.Info—Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) mendukung penuh langkah Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) mencanangkan tahun 2021-2022 bakal menjadi the Year of Apprenticeship atau Tahun Magang. Tahun Magang diyakini Apindo mampu mendukung upaya pemerintah untuk memulihkan ekonomi sekaligus meningkatkan penyerapan tenaga kerja. “Meskipun bukan hal mudah di masa pandemi, pemangan bisa dijadikan solusi sebab adanya pemagangan bisa memberikan pelatihan bagi pencari kerja (pencaker). Bukan hanya untuk perusahaan besar, lebih penting perusahaan UKM, agar mereka bisa mendapatkan akses tenaga kerja terampil, ” kata Wakil Ketua […]

Read more

Gugatan KSBSI Ditolak MK, Menaker : Semua Pihak Diharapkan Menghormati Putusan MK

Progresnews.Info—Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah, menyambut baik putusan Mahkamah Konstitusi (MK) yang tidak menerima gugatan (Konfederasi) Serikat Buruh Sejahtera Indonesia ((K)SBSI) karena tidak memiliki kedudukan hukum, dalam perkara 109/PUU-XVIII/2020 perihal Uji Materil Undang-Undang (UU) Nomor 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja Klaster Ketenagakerjaan. “Alhamdulillah MK sudah menyatakan bahwa pemohon tidak memiliki kedudukan hukum sehingga permohonan pemohon tidak dapat diterima,” kata Menaker Ida Fauziyah dalam Siaran Pers Biro Humas di Jakarta, Rabu (1/7/2021). Menaker Ida berharap seluruh pihak menghormati atas apa yang […]

Read more

Protokol Kesehatan Ditempat Kerja Perlu Diperketat Menyusul Terjadinya Lonjakan Kasus Covid-19

Progresnews.Info–Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah, meminta perusahaan agar terus memberlakukan protokol kesehatan di tempat kerja secara ketat. Hal ini harus dilakukan untuk melindungi para pekerja dari ancaman penyebaran COVID-19 di lingkungan kerja “Terkait adanya lonjakan kasus COVID-19 yang terjadi di beberapa daerah, kita mengingatkan perusahaan-perusahaan agar menerapkan protokol pencegahan COVID-19 di masing-masing tempat kerjanya,” kata Menaker Ida melalui Siaran Pers Biro Humas Kemnaker di Jakarta pada Rabu (16/6). Menaker Ida mengatakan, kedisiplinan mematuhi protokol kesehatan adalah bagian dari upaya perlindungan atas […]

Read more

Kemnaker Mengapresiasi Langkah KSPI Hentikan Aksi Boikot Indomaret

Progresnews.Info— Kementerian Ketenagakerjaam (Kemnaker) memberikan apresiasi kepada Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) Said Iqbal yang telah mengimbau seluruh anggotanya untuk menghentikan kampanye dan aksi boikot terhadap Indomaret, gerai ritel yang dikelola oleh PT Indomarco Prismatama. “Kemnaker memberikan apresiasi KSPI akan menghentikan kampanye dan boikot Indomaret. Ini langkah kemajuan atas sikap KSPI  yang legowo, berbesar jiwa untuk menghentikan aksi boikot, ” kata Sekjen Kemnaker Anwar Sanusi di Jakarta, Kamis (3/6/2021). Anwar Sanusi menambahkan, Kemnaker juga memberikan apresiasi kepada PT Indomarco […]

Read more

Sekjen Kemnaker : Sekitar 90 Persen Permasalahan Terkait Pengaduan THR Sudah Diselesaikan

Progresnews.Info— Sekretaris Jenderal Kementerian Ketenagakerjan RI , Anwar Sanusi memastikan, bahwa setiap laporan yang masuk berupa pengaduan THR dan juga yang mencari informasi terkait pembayaran THR  , pihaknya langsung menindaklanjuti melalui tim penanganan dari Ditjen Pembinaan Hubungan Industrial dan Jaminan Sosial Tenaga Kerja (PHI dan Jamsos) serta Ditjen Pembinaan Pengawasan Ketenagakerjaan dan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (PPK dan K3) Kemnaker. “Setiap ada laporan yang masuk ke posko melalui PTSA, call center maupun secara online pasti segera kita tindaklanjuti. Kita juga […]

Read more

IHII Apresiasi Kehadiran Permenaker Nomor 5 Tahun 2021

Progresnews.Info—Pengurus Institut Hubungan Industrial Indonesia (IHII) Mengapresiasi dan mendukung kehadiran Permenaker no. 5 Tahun 2021 ini yang memang memuat kenaikan manfaat program JKK dan JKm, serta meningkatkan kepesertaan dalam progam jaminan sosial ketenagakerjaan, bagi pekerja yang dipekerjakan Pemerintah maupun swasta. Tentunya perluasan kepesertaan ini sejalan dengan Instruksi Presiden No. 2 Tahun 2021 tentang perluasan kepesertaan jaminan sosial ketenagakerjaan. Demikian, isi siaran pers Pengurus Institut Hubungan Industrial Indonesia (IHII) yang ditandatangai oleh  Saepul Tavip dan Sahat Butar-Butar yang diterima redaksi Progresnews.Info, […]

Read more
1 18 19 20 21 22