Kemnaker Targetkan 14.257 Perusahaan Teken PKB di Tahun 2019
Progresnews.Info-Kementerian Ketenagakerjaan mentargetkan jumlah Perjanjian Kerja Bersama (PKB) yang harus dicapai di tahun 2019 sesuai renstra Kemnaker 2015-2019 sebanyak 14.257 perusahaan. Direktur Persyaratan Kerja Kemnaker Siti Junaedah mengungkapkan jumlah 14.257 PKB di tahun 2019 tersebut merupakan tantangan yang diharapkan bisa kembali melampaui target yang dicanangkan. “Melihat capaian target 2 tahun terakhir yang memperlihatkan perkembangan positif. Ini menambah optimisme bagi pelaku hubungan industrial untuk meningkatkan kuantitas pembuatan PKB seiring meningkatnya kualitas PKB yang disepakati,” ujar Junaedah dalam Dialog Bersama Pembuatan Perjanjian […]
Read more