Kemnaker Terus Tingkatkan Kinerja Layanan Publik Balai Besar K3 Jakarta

Progresnews.info-Kementerian Ketenagakerjaan terus meningkatkan kinerja pelayanan publik dari Balai Besar Keselamatan dan Kesehatan Kerja (BBK3) Jakarta pada bidang pelayanan K3 di Industri. Dirjen Pembinaan Pengawasan Ketenagakerjaan dan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (Binwasnaker dan K3) Haiyani Rumondang mengatakan, pihaknya mempunyai komitmen yang setinggi-tingginya dalam memberikan pelayanan K3 khususnya di Balai Besar K3 Jakarta. “Kemnaker miliki perhatian yang luar biasa terhadap tugas dan fungsi K3 khususnya yang ditangani oleh Balai Besar K3 Jakarta,” kata Dirjen Haiyani dalam sambutannya di acara Temu Pelanggan […]

Read more

Menaker Berharap Kerja Sama Ketenagakerjaan Indonesia-Jepang Terus Meningkat

Progresnews.info–Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah menerima kunjungan kehormatan (courtesy call) Yasushi Masaki sebagai Duta Besar Luar Biasa dan Berkuasa Penuh (LBBP) Jepang untuk Indonesia di kantor Kemnaker Jakarta, Selasa (19/3/20224). Kepada Yasushi  Masaki, Ida Fauziyah berharap terus memperkuat hubungan kerja sama bilateral Indonesia-Jepang, khususnya di bidang ketenagakerjaan. “Selamat atas penugasan baru Bapak Yasushi Masaki sebagai Dubes LBBP Jepang untuk Indonesia, ” katanya. Menurut Ida, Jepang yang telah menjalin hubungan diplomatik selama 65 tahun, merupakan mitra strategis Indonesia dalam bersinergi dan berkolaborasi […]

Read more

Pengusaha yang Telat Bayar THR akan Dikenai Denda 5 Persen

Progresnews.info–Kementerian Ketenagakerjaan menyatakan bahwa pengusaha yang terlambat membayat Tunjangan Hari Raya (THR) Keagamaan kepada pekerja/buruh akan dikenai denda sebesar 5 persen. Denda tersebut mengacu kepada Permenaker Nomor 6 Tahun 2016 Tentang Tunjangan Hari Raya Keagamaan Bagi Pekerja/Buruh Di Perusahaan. “Ketika itu terlambat dibayar, maka dendanya adalah 5 persen dari total THR, baik itu secara individu atau pun nanti hitungnya per berapa jumlah pekerja yang tidak dibayar,” kata Dirjen Binwasnaker dan K3 Kemnaker, Haiyani Rumondang pada Konferensi Pers SE Menteri Ketenagakerjaan […]

Read more

Kemnaker Imbau Perusahaan Berikan THR ke Ojol dan Kurir Logistik

Progresnews.info–Kementerian Ketenagakerjaan mengimbau kepada perusahaan yang bergerak di bidang ojek online (ojol) dan kurir logistik agar memberikan Tunjangan Hari Raya (THR) Keagamaan 2024 kepada para pekerjanya berdasarkan Surat Edaran Menaker Nomor M/2/HK.04/III/2024 tentang Pelaksanaan Pemberian Tunjangan Hari Raya Keagamaan Tahun 2024 bagi Pekerja/Buruh di Perusahaan. Direktur Jenderal Pembinaan Hubungan Industrial dan Jaminan Sosial Ketenagakerjaan (PHI-JSK) Indah Anggoro Putri mengatakan, walaupun hubungan kerjanya adalah kemitraan, tapi ojol dan kurir logistik tetap masuk dalam kategori Pekerja Waktu Tertentu (PKWT). “Kami sudah jalin […]

Read more

Terbitkan SE THR Keagamaan 2024, Menaker Mewajibkan Perusahaan Bayar THR Pekerja Buruh Secara Penuh dan Tidak Boleh Dicicil

Progresnews.info—Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah menerbitkan Surat Edaran Nomor M/2/HK.04/III/2024 tentang Pelaksanaan Pemberian Tunjangan Hari Raya Keagamaan 2024 Bagi Pekerja/Buruh Di Perusahaan. SE tersebut ditujukan kepada para gubernur di seluruh Indonesia. Menaker mengatakan, pemberian THR keagamaan merupakan kewajiban yang harus dilaksanakan oleh pengusaha kepada pekerja/buruh. THR keagamaan wajib dibayarkan secara penuh dan paling lambat 7 hari sebelum hari raya keagamaan. ”THR keagamaan ini harus dibayar penuh, tidak boleh dicicil. Sekali lagi saya pertegas Kembali, THR harus dibayar penuh dan tidak boleh […]

Read more

Pemerintah Segera Terbitkan Surat Edaran Pembayaran THR 2024

Progresnews.info–Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah, menyatakan bahwa pihaknya akan segera membuat surat edaran terkait pembayaran Tunjangan Hari Raya (THR) keagamaan tahun 2024. Surat edaran ini bertujuan untuk memberikan imbauan dan panduan kepada perusahaan dalam membayar THR keagamaan jelang Idulfitri 1445 Hijriah. Ida Fauziyah mengatakan, pada umumnya harga barang-barang dan kebutuhan pokok akan mengalami kenaikan menjelang Hari Raya Keagamaan. Hal tersebut tentunya akan berdampak pada kebutuhan keluarga pekerja/buruh yang meningkat dibandingkan hari-hari biasa. “Bagi pekerja/buruh di perusahaan, THR ini dimaksudkan untuk membantu […]

Read more

Untuk Perluas Layanan Pengujian K3, Kemnaker Terus Dorong Revitalisasi Balai K3

Progresnews.info–Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah menyatakan bahwa revitalisasi Balai Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) merupakan wujud keseriusan Kementerian Ketenagakerjaan dalam melakukan Reformasi Pengawasan Ketenagakerjaan. Oleh karena itu, Menaker terus mendorong revitalisasi Balai K3 agar terus dilakukan sampai upaya masifikasi dan perluasan kapasitas dan jangkauan pengujian K3 benar-benar bisa mendukung upaya pencegahan kecelakaan dan penyakit akibat kerja, dan terwujudnya tenaga kerja yang sehat, selamat, dan produktif. “Kita terus melakukan revitalisasi tidak hanya di Balai K3 Samarinda, tapi juga di Balai K3 lainnya,” […]

Read more

Keberadaan Balai K3 Samarinda Sangat Penting dalam Mendukung Pembangunan IKN

Progresnews.info–Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah meminta Balai Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3) Samarinda untuk siap menjadi garda depan dalam penerapan K3 pada pembangunan proyek-proyek di Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara. Pasalnya, kata Menaker, pembangunan proyek-proyek di IKN akan terus berlangsung dalam jangka panjang. “Pembangunan akan berlangsung tidak hanya 2023, tapi juga dalam jangka panjang akan banyak sekali proyek yang dilaksanakan di IKN. Jadi keberadaan Balai K3 Samarinda ini sangat penting dan harus siap di depan bahwa seluruh proses pembangunan yang dilakukan […]

Read more

Kemnaker Terus Tingkatkan Kompetensi Ahli K3 Guna Menekan Kecelakaan Kerja

Progresnews.info–Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) terus meningkatkan kompetensi serta pemahaman regulasi dan kebijakan terbaru tentang Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) kepada para Ahli K3. Salah satunya melalui program peningkatan kompetensi Ahli K3 yang digelar Ditjen Binwasnaker dan K3 pada 14 Maret 2024. “Tujuan kegiatan ini untuk menekan terjadinya kecelakaan kerja dan penyakit akibat kerja di lingkungan kerja serta menjaga dan mendorong produktivitas usaha, ” ujar Dirjen Binwasnaker dan K3 Kemnaker, Haiyani Rumondang di Jakarta, Kamis (14/3/2024). Haiyani menjelaskan, keberadaan posisi dan peran […]

Read more

Indonesia-Belanda Bertemu Bahas Demokratisasi Tata Kelola ILO

Progresnews.info–Sekretaris Jenderal Kementerian Ketenagakerjaan Anwar Sanusi mewakili Pemerintah Indonesia mengadakan pertemuan bilateral dengan Atase Sosial dan Ketenagakerjaan Belanda Roel Van de Ven, disela-sela Pertemuan Tingkat Tinggi International Labour Organization (ILO) di Jenewa Swiss. Anwar Sanusi mengatakan pertemuannya dengan Atase Sosial dan Ketenagakerjaan Belanda membahas masalah demokratisasi dalam kerangka tata kelola ILO tetap menjadi perhatian utama bagi Indonesia. Pendirian ini kata Anwar sangat sejalan dengan nilai-nilai inti Indonesia dan erat berkaitan dengan prinsip utama keadilan sosial yang didukung oleh ILO. “Oleh […]

Read more
1 2 3 4 5 6 149