Menaker Ingin Perusahaan Jasa Penempatan PMI Terintegrasi Dengan LTSA

Progresnews.Info—Pemerintah telah membangun Layanan Terpadu Satu Atap (LTSA) untuk mempermudah layanan bagi calon pekerja migran. Agar pelayanan ini lebih maksimal, diharapkan Perusahaan Penempatan Pekerja Migran Indonesia (P3MI) juga terintegrasi dengan LTSA. Hal tersebut disampaikan Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah, saat membuka Rakernas II Asosiasi Perusahaan Jasa Tenaga Kerja Indonesia (APJATI) di Jakarta, hari Senin (20/1). Menaker menjelaskan, tujuan dibentuknya LTSA tidak hanya memperbaiki layanan penempatan, namun juga pelindungan bagi pekerja migran dan keluarganya. LTSA ini dibentuk sebagai salah satu upaya perbaikan […]

Read more

BLK Samarinda Siapkan SDM bagi Ibu Kota Negara Baru

Progresnews.Info—Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah melakukan kunjungan kerja ke  Balai Latihan Kerja (BLK) Samarinda, di kota Samarinda, Kalimantan Timur, Sabtu (18/1/2020). Menaker Ida berkeliling meninjau ruang (workshop) simulator alat berat, workshop operator wheel loader, workshop las, mekanik alat berat dan dialog dengan 14 perwakilan BLK Komunitas (BLKK) se-Kalimantan di aula asrama BLK Samarinda. Menaker Ida menjelaskan BLK dan BLKK merupakan sarana strategis untuk melahirkan SDM yang kompeten jelang lahirnya ibu kota negara (IKN)  baru dan menyambut bonus demografi di Kalimantan Timur. […]

Read more

Pemerintah Indonesia dan Korea Selatan Sepakat Tingkatkan Perlindungan PMI

Progresnews.Info—Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah menegaskan pemerintah Indonesia dan Korea Selatan (Koresl) segera menyelesaian pembaharuan (renewal) nota kesepahaman (MoU) penempatan Pekerja Migran Indonesia (PMI) ke Korsel melalui skema employment permit system (EPS).  Kesepakatan percepatan finalisasi renewal tersebut disampaikan Ida Fauziyah saat menerima Wakil Menteri Tenaga Kerja Republik Korea, Im Seo-Jeong di Kantor Kemnaker, Kamis (16/1/2020). “Pemerintah RI telah menyampaikan counter-draft MoU EPS  kepada Menaker Korsel, pada September 2019 lalu, melalui saluran diplomatik dan finalisasi pembaharuan MoU EPS, pihak Korsel secara prinsip […]

Read more

Manfaat Jaminan Sosial Ditambah Tanpa Ada Kenaikan Iuran

Progresnews.Info—Pemerintah meningkatkan manfaat 2 program jaminan sosial ketenagakerjan, yaitu Jaminan Kecelakaan Kerja (JKK) dan Jaminan Kematian (JKm). Meskipun 2 program tersebut mengalami kenaikan manfaat, dapat dipastikan bahwa iurannya tetap. “Kenaikan manfaat dari kedua program tersebut diberikan kepada pekerja Indonesia tanpa ada kenaikan iuran,” kata Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah, saat memberikan sambutan pada acara Sosialisasi Kenaikan Manfaat PP 82 (SIAPP82) di Jakarta, hari Selasa (14/1). Menaker menjelaskan, pada akhir tahun 2019, pemerintah telah menerbitkan Peraturan Pemerintah RI Nomor 82 Tahun 2019 […]

Read more

Menaker Canangkan Bukan K3 Nasional 2020, Pekerja Berharap Bukan Sekedar Acara Seremonial Belaka

Progresnews.info–Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah mencanangkan Bulan K3 (Kesehatan dan Keselamatan Kerja) Nasional Tahun 2020 sekaligus peringatan 50 tahun  K3 di Silang Monumen Nasional (Monas) Jakarta, Minggu (12/1/2020). Pencananga  Bulan K3 Nasional Tahun 2020 ini ditandai dengan jalan sehat K3 (fun walk) yang diikuti 2000 peserta. Dalam sambutannya, Menteri Ida mengatakan  keselamatan dan kesehatan kerja menghadapi tantangan dunia ketenagakerjaan yang makin kompleks, diperlukan strategi pengendalian yang lebih efektif, efisien dan inovatif dalam mencegah terjadinya kecelakaan kerja dan penyakit akibat kerja. Untuk […]

Read more

Wujudkan SDM Yang Terampil, Presiden Jokowi Resmikan 1.113 BLK Komunitas

Progresnews.Info—Presiden Joko Widodo meresmikan 1.113 Balai Latihan Kerja (BLK) Komunitas se-Indonesia tahun 2019. Tahun 2020, Kementerian Ketenagakerjaan menargetkan pembangunan 2000 BLK Komunitas di seluruh Indonesia. “Untuk mewujudkan SDM yang memiliki keterampilan dan kualifikasi yang baik, salah satu upaya pemerintah yakni membangun banyak BLK komunitas di seluruh Indonesia,” kata Presiden Jokowi di Pondok Pesantren (Ponpes) Al Fadlu2, Desa Sidorejo, Kecamatan Brangsong, kabupaten Kendal, Jawa Tengah, Senin (30/12/2019). Dalam sambutannya, Presiden Joko Widodo menjelaskan di era persaingan saat ini, kompetisi antar negara sangat ketat. […]

Read more

Serah Terima Aset Gedung Bangunan YTKI Berjalan Lancar

Progresnews.Info–Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah memberikan apresiasi kepada semua pihak khususnya kepada pembina dan pengurus Yayasan Tenaga Kerja Indonesia (YTKI), Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Kementerian keuangan, dan jajaran Kementerian Ketenagakerjaan, yang telah bekerja keras sehingga proses penyerahan aset barang milik negara dapat berjalan lancar. Apresiasi tersebut disampaikan Ida Fauziyah saat memberikan sambutan serah terima gedung/bangunan YTKI kepada Kemnaker, di ruang Tridharma Kemnaker, Jakarta, Kamis (19/12/2019). Serah terima ditandai dengan penandatanganan draf berita acara serah terima gedung/bangunan YTKI kepada Kemnaker oleh Sekjen […]

Read more

Menaker Ida Fauziyah Ajak Investor Amerika Kembangkan SDM Indonesia

Progresnews.Info—Pemerintah Indonesia mengajak para investor dan perusahaan- perusahaan asal Amerika untuk membantu pengembangan Sumber Daya Manusia (SDM) Indonesia melalui investasi. “Saya berharap dukungan kepada US-ASEAN Council untuk memberikan bantuan capacity building dan scholarship bagi Tenaga Kerja Indonesia agar mampu bersaing memasuki pasar global,” kata Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah, usai menerima kunjungan delegasi US-ASEAN Business Council di Jakarta, Kamis (6/12) malam. Menaker Ida menjelaskan, Pemerintah Indonesia di bawah kepemimpinan Presiden Joko WIdodo tengah fokus pada pengembangan SDM. Untuk itu, dukungan dari berbagai pihak, […]

Read more

Desmigratif Usung Perubahan Ekonomi TKI Purna Beserta Keluarganya

Progresnews.Info– Program Desa Migrant Produktif (Desmigratif) yang dicanangkan Kementerian Ketenagakerjan (Kemnaker) semenjak September 2016 hingga saat ini , telah memberikan perubahan yang cukup signifikan kepada ekonomi Masyarakat Desa Kenanga, Sindang , Indramayu, Jawa Barat. Sebelum Desa Kenanga disentuh dengan program Desmigratif, banyak terjadinya perceraian dikalangan keluarga TKI , Pendidikan anak –anak TKI terlantar, Kesehatannya pun terbengkalai. Bahkan usaha produktifpun belum berjalan. Setelah desa itu disentuh dengan program Desmigratif terjadi banyak perubahan misalnya, tingkat perceraian di kalangan keluarga TKI menurun, pendidikan […]

Read more

Kemnaker dan IM Japan Sepakati Penambahan Kuota Magang Ke Jepang

Progresnews.Info—Kementerian Ketenagakerjaan bersama dengan International Manpower Development Organization Japan (IM Japan) telah menyepakati lanjutan kerja sama penambahan kuantitas jumlah peserta pemagangan ke Jepang menjadi 5000 peserta pertahun. Kementerian Ketenagakerjaan saat ini telah menyiapkan fasilitas sarana pelatihan untuk calon peserta magang ke Jepang. “Tadi saya sudah bertemu dengan CEO IM Japan Mr. Kyoei Yanagisawa. Pada prinsipnya kami telah sepakat dalam 2 – 3 tahun kedepan akan menambah menjadi 5000 peserta magang ke Jepang,” kata Menaker Ida Fauziyah saat menerima kunjungan CEO […]

Read more
1 147 148 149 150 151