KOPITU Tingkatkan Peluang Ekspor Lewat Program Container Bersama

Progresnews.Info–Komite Pengusaha Mikro Kecil Menengah Indonesia Bersatu (KOPITU) sedang gencar- gencarnya melakukan penetrasi ekspor dengan melakukan penetrasi Program-program kerja KOPITU. Salah satunya, Ketua umum KOPITU, Yoyok Pitoyo melakukan pertemuan dengan Kepala Bidang Bimbingan Kepatuhan Internal dan Layanan Informasi Bea dan Cukai Priok Max Franky Karel Rori guna membahas program container bersama. “Kontainer bersama bisa menjadi solusi ekspor UKM Indonesia dimana masih sulitnya menemukan ekspedisi yang kontainernya bisa di isi banyak jenis produk” ucap Yoyok Pitoyo di Jakarta, Senin ( 25/7). […]

Read more

Kemnaker Pastikan Tidak Menghapus Koperasi TKBM

Progresnews.Info–Kementerian Ketenagakerjaan memastikan bahwa penerapan National Logistic Ecosystem (NLE) di pelabuhan tidak akan membuat Tenaga Kerja Bongkar Muat (TKBM) ter-PHK, dan tidak menghapus koperasi TKBM. Hal tersebut disampaikan Direktur Jenderal Pembinaan Hubungan Industrial dan Jaminan Sosial Tenaga Kerja (PHI dan Jamsos), Indah Anggoro Putri, saat membuka Dialog Perlindungan Tenaga Kerja Bongkar Muat (TKBM) dalam Menghadapi Kebijakan National Logistic Ekosystem (NLE) dari Aspek Ketenagakerjaan di Tanjung Priok Jakarta, Rabu (20/7/2022). “Jangan jadikan NLE ini sebagai momok yang merugikan. Jangan berpikir NLE […]

Read more

Optimalisasi Layanan Informasi Pasar Kerja Yang Terintegrasi Dengan Sektor UMKM

Progresnews.Info–Kementerian Ketenagakerjaan melalui Pusat Pasar Kerja terus mengoptimalkan layanan pada sistem informasi pasar kerja yang terintegrasi dengan data terkait kondisi industri, salah satunya pada sektor usaha mikro kecil dan menengah (UMKM). Informasi yang terintegrasi ini nantinya akan menghasilkan data yang dapat membantu penyiapan tenaga kerja yang siap diserap pelaku industri. “Melalui sistem informasi pasar kerja nasional ini, kita optimis ke depan dapat memiliki forecasting demand tenaga kerja yang tepat, sehingga dapat mempersiapkan supply tenaga kerja lebih dini,” ungkap Sekretaris Jenderal Kemnaker, Anwar Sanusi, saat menutup […]

Read more

Delegasi EWG G20 Mengunjungi Usaha Kerajinan Dowa Bag and Factory di Yogyakarta

Progresnews.Info—Dalam rangkaian pertemuan kedua Kelompok Kerja Bidang Ketenagakerjan (The 2nd Employment Working Group/EWG Meeting) di DIY, Kementerian Ketenagakerjaan mengajak para delegasi EWG untuk melihat industri pengolahan kerajinan yang ada di DIY. Salah satunya adalah Dowa Bag and Factory yang terletak di Jalan Godean, Yogyakarta. Kepala Biro Kerja Sama Kemnaker, M. Arif Hidayat, mengatakan bahwa kunjungan ke industri pengolahan kerajinan ini merupakan bagian dari showcase dari Presidensi Indonesia kepada para delegasi EWG. Hal ini sesuai dengan 2 isu prioritas yang diusung […]

Read more

Sektor UMKM Jadi Prioritas Utama Pemulihan Ekonomi Nasional

Progresnews.Info–Pandemi COVID-19 memberikan pukulan berat pada perekonomian, termasuk bagi sektor UMKM. Survei yang dilakukan Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) terhadap UMKM menunjukkan 94 persen usaha mengalami penurunan penjualan, bahkan penurunan penjualan lebih dari 75 persen dialami oleh lebih dari 40 persen UMKM dari berbagai kelas usaha. Hal ini berdampak pada tenaga kerja yang bergerak di sektor UMKM, khususnya tenaga kerja wanita yang cukup besar jumlah dan proporsinya di sektor UMKM. “Melihat besarnya dampak yang dialami oleh sektor UMKM dan besarnya […]

Read more

Produk Kerajinan UMKM Penyandang Disabilitas Ternate Dijual Hingga Mancanegara

Progresnews.Info–Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah, menyampaikan apresiasinya terhadap produk kerajinan tangan dan ecoprint Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) para penyandang disabilitas Ternate, Maluku Utara. Produk kerajinan tersebut bukan hanya dijual di Indonesia, tetapi juga sudah merambah ke mancanegara. “Ini adalah karya UKM temen-temen disabilitas. (Tas) Ini sudah sampe ke New York,” ucap Menaker saat melakukan kunjungan kerja ke Halmahera Selatan, Maluku Utara, Jumat (28/1/2022). Menurut Menaker, melalui produk UMKM yang dihasilkan, para penyandang disabilitas telah turut memberikan kontribusi terhadap perekonomian […]

Read more

Pandemi Covid-19 Memukul Sektor UMKM Yang 50 Persen Merupakan Pengusaha Perempuan

Progresnews. Info–Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah, mengatakan bahwa pandemi COVID-19 telah memberi pukulan cukup berat pada perekonomian termasuk bagi sektor UMKM. Survei Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) terhadap UMKM menunjukkan bahwa 94 persen usaha mengalami penurunan penjualan, bahkan lebih dari 40 persen UMKM dari berbagai kelas usaha mengalami penurunan penjualan lebih dari 75 persen. Ida juga menjelaskan bahwa Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) Indonesia berperan penting dalam menyerap sebagian besar tenaga kerja perempuan yang ada di Indonesia. Data Badan Pusat […]

Read more

Dubes RI untuk Vietnam : “Sebelum Ekspor, Sektor Pertanian Perlu Banyak Penguatan dan Inovasi Bagi Petani”

Progresnews.Info–Indonesia selain dikenal sebagai Negara Maritim yang besar juga dikenal sebagai Negara Agraris yang berdaulat. Hal ini diketahui secara meluas mengingat sebagian besar mata pencaharian warga negara Indonesia merupakan petani. Hal ini membuat sektor pertanian menjadi sektor kritis bagi perekonomian Indonesia. Salah satu peran terpenting yang dipegang sektor pertanian Indonesia adalah penopang ketahanan pangan negara. Dalam Webinar KOPITU dan Propaktani, perkembangan sektor pertanian dibahas dengan mengadakan banding dengan negara agraris lain di Kawasan ASEAN. Webinar ini dihadiri oleh Duta Besar […]

Read more

Pekerja Penerima BSU Tahun 2021 Ditemui Menaker di Jawa Timur

Progresnews.Info–Di sela-sela kunjungan kerjanya ke Jawa Timur, Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah, menemui sejumlah pekerja/buruh yang menerima bantuan pemerintah berupa subsidi gaji/upah (BSU) tahun 2021. Di antaranya adalah pekerja di Rumah Makan Soto Ayam Cak Har, Surabaya. “Sebagian sudah menerima, sebagian lain dalam proses. Alhamdulillah menurut mereka BSU ini digunakan untuk memenuhi kebutuhan rumah tangga,” kata Menaker Ida di Surabaya, Sabtu (28/8). Menaker Ida menjelaskan, sejauh ini BSU tahun 2021 telah tersalurkan kepada 2,1 juta penerima. “Ini yang sudah bisa ditransfer […]

Read more

Menaker Ida Yakin Industri Kreatif Mampu Hadapi Tantangan Pandemi COVID-19

Progresnews.Info–Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah menegaskan bahwa pandemi COVID-19 memberikan pukulan bagi perekonomian dan dunia ketenagakerjaan Indonesia, termasuk pada sektor industri kreatif. Namun, Menaker Ida menyakini industri kreatif akan mampu menghadapi tantangan pandemi COVID-19 ini dengan cara-cara yang kreatif. “Bukan industri kreatif namanya kalau kita tidak bisa menghadapi tantangan pandemi COVID-19 dengan cara-cara yang kreatif,” ujar Menaker Ida saat menjadi narasumber pada Podcast oleh Vokraf secara virtual, Kamis (22/7/2021). Menurut Menaker Ida, dalam menghadapi tantangan pandemi COVID-19, terdapat tiga hal yang perlu terus […]

Read more
1 2 3 4 5