Inspektorat Jenderal Diharapkan Dapat Menjadi Pembuat Solusi dalam Menyelesaikan Permasalahan Kemnaker

Progresnews.Info –Inspektur Jenderal (Irjen) Kementerian Ketenagakerjaan, Estiarty Haryani meminta Aparat Pengawasan Intern Pemerintah (APIP) agar terus bertransformasi, yaitu dengan melakukan inovasi, memiliki kesadaran diri, dan bersinergi. Dengan begitu, kata Irjen Esty, Inspektorat Jenderal diharapkan dapat menjadi pembuat solusi (problem solver) dalam menyelesaikan permasalahan Kemnaker. Irjen Esty menyampaikan hal tersebut saat membuka Rapat Kerja Inspektorat Jenderal 2022 pada Rabu (9/11/2022) di Bandung, Jawa Barat. “Jangan terjebak dalam formula yang sama terus-menerus. APIP harus mampu berinovasi dan menyesuaikan dengan perkembangan zaman. Jika […]

Read more

Kebijakan Kemnaker dalam Menghadapi Ancaman Resesi Global Mendapat Apresiasi Komisi IX DPR

Progresnews.Info–Sejumlah anggota Komisi IX DPR RI menyampaikan apresiasinya terhadap berbagai kebijakan yang telah dilakukan oleh Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah. Apresiasi disampaikan saat Rapat Kerja Menteri Ketenagakerjaan dengan Komisi IX DPR RI di Gedung Nusantara I Senayan, Jakarta, Selasa (8/11/2022). Anggota Komisi IX, Haruna misalnya mengapresiasi Menaker yang berhasil menurunkan tingkat pengangguran paska pandemi Covid-19. “Saya kira ini formulasinya kalau perlu dicetak, Bu. Formulasi penurunan ini sangat luar biasa. Kita apresiasi Bu Menteri,” kata Haruna. Apresiasi juga datang dari anggota Komisi […]

Read more

Kemnaker Raih Penghargaan JDIHN Awards 2022 Terbaik III

Progresnews.Info–Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) memperoleh penghargaan Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum (JDIHN) Awards Tahun 2022, Terbaik III, kategori Kementerian. Anugerah berupa piala dan piagam penghargaan diserahkan oleh Menteri Hukum dan HAM, Yasonna Hamonangan Laoly, dalam acara pertemuan nasional pengelola JDIH dan Pemberian JDIHN Awards Tahun 2022 bertajuk ‘Menyongsong Satu Data Dokumen Hukum Indonesia’ di Jakarta, Selasa (18/10/2022). “Penghargaan Kemnaker sebagai JDIH Terbaik III Tingkat Kementerian ini, merupakan bentuk keseriusan kami dalam memberikan layanan dokumentasi dan informasi hukum kepada masyarakat,” kata Sekjen […]

Read more

Pemerintah Tetapkan Libur Nasional dan Cuti Bersama 2023 Berjumlah 24 Hari

Progresnews.Info–Pemerintah telah menyepakati dan menetapkan hari libur nasional dan cuti bersama tahun 2023 berjumlah 24 hari. Kesepakatan tersebut tertuang dalam Surat Keputusan Bersama (SKB) 3 Menteri yakni Menteri Agama (Menag), Menteri Ketenagakerjaan (Menaker), dan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (MenPANRB) Nomor 1066 Tahun 2022, Nomor 3 Tahun 2022, dan Nomor 3 Tahun 2022 tentang Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama 2023. “Untuk libur nasonal tahun 2023 telah ditetapkan berjumlah 16 hari dan cuti bersama berjumlah 8 hari,” ujar […]

Read more

Menaker : Tujuan Akhir KKIN ini, adalah Agar Instruktur Bisa Terus Maju dan Berkembang

Progresnews.Info–Salah satu program rutin Kementerian Ketenagakerjaan untuk menempa skill para instruktur yakni Kompetisi Keterampilan Instruktur Nasional (KKIN). Melalui kompetisi, Instruktur akan tertantang untuk terus meng-upgrade dan mengembangkan kompetensinya tidak hanya dalam hard skill atau kemampuan teknis, tetapi juga dalam soft skill yang dimiliki. “Dengan adanya kompetisi, Instruktur akan tertantang untuk menciptakan inovasi yang semakin variatif dan sesuai perkembangan zaman, sehingga luaran atau lulusan dari pelatihan kompetensi memiliki kualitas yang mumpuni dan siap berkontribusi di pasar kerja, ” ujar Ida Fauziyah […]

Read more

Afriansyah Noor Membuka Kompetisi Keterampilan Instruktur Nasional (KKIN) VIII di BPVP Padang

Progresnews.Info–Wakil Menteri Ketenagakerjaan, Afriansyah Noor membuka Kompetisi Keterampilan Instruktur Nasional (KKIN) VIII, di Balai Pelatihan Vokasi dan Produktivitas (BPVP) Padang, Sumatera Barat, Minggu (2/10/2022). Wamenaker mengatakan, semangat kompetisi menjadikan suatu tantangan bagi instruktur dalam mengembangkan kompetensinya. “Kompetisi harus relevan dengan cita-cita instruktur, namun tetap memberikan tantangan dalam mengejarnya,” ujarnya. Ia menyebut, nilai yang utama dari suatu kompetisi adalah untuk meningkatkan dan mengembangkan keahlian dengan menumbuhkan rasa penasaran. “Tanpa adanya rasa penasaran terhadap suatu hal, keahlian yang dimiliki para instruktur akan […]

Read more

KOPITU Temui Wakil Menteri Ketenagakerjaan RI tangkap peluang SDM IA – CEPA

Progresnews.Info–Komite Pengusaha Mikro Kecil Menengah Indonesia Bersatu (KOPITU) Mendapatkan kesempatan berdiskusi langsung dengan Wakil Menteri Ketenagakerjaan RI, Afriansyah Noor, pada Selasa ( 20/9) di Jakarta. Yoyok Pitoyo Selaku Ketua Umum KOPITU beserta tim DPP KOPITU hadir memenuhi undangan Wakil Menteri Ketenagakerjaan RI guna membahas Penguatan Ketenagakerjaan RI. Di hari yang sama setelah KOPITU menandatangi PKS dengan New Era Institute Australia dalam hal implementasi IA-CEPA bidang ketenagakerjaan, dimana Australia membuka kuota yang besar untuk para pekerja Indonesia yang ingin bekerja di […]

Read more

Kemnaker dan PMI Perkuat K3 di Tempat Kerja

Progresnews.Info –Kementerian Ketenagakerjaan bersama Palang Merah Indonesia (PMI) melakukan Penandatanganan Kesepahaman Bersama Sinergitas Program PMI dan Program Pembangunan Bidang Ketenagakerjaan. Penandatanganan dilakukan secara langsung oleh Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah dan Ketua Umum PMI, Jusuf Kalla di Jakarta pada Sabtu (17/9/2022). Menaker dalam sambutannya mengatakan bahwa kesepahaman bersama ini merupakan perpanjangan dari kerja sama sebelumnya yang ditandatangani pada tahun 2013. “Momentum penting ini merupakan penanda komitmen dan kerja sama yang kuat antara kedua belah pihak,” ucap Menaker. Namun demikian, katanya, perlu […]

Read more

Kemnaker Memastikan Beredarnya Permintaan Pengisian Data Penerima BSU di Media Online dan Medsos, adalah Hoaks

Progresnews.Info–Kementerian Ketenagakerjaan memastikan bahwa informasi yang beredar di media online dan media sosial yang berupa permintaan pengisian data penerima BSU dengan mengatasnamakan Kemnaker adalah hoaks. “Form yang beredar yang isinya meminta untuk mengisi data penerima BSU yang mengatasnamakan Kementerian Ketenagakerjaan itu hoaks,” kata Kepala Biro Humas, Chairul Fadhly Harahap melalui Siaran Pers Biro Humas Kemnaker pada Rabu (14/9/2022). Chairul menegaskan, data calon penerima BSU hanya berasal dari BPJS Ketenagakerjaan dan dikirimkan ke Kemnaker secara sistem, serta tidak ada permintaan data […]

Read more

Kemnaker Mengapresiasi ILO Terkait Kajian Manfaat Program JKP di Indonesia

Progresnews.Info –Kementerian Ketenagakerjaan mengapresiasi inisiasi yang dilakukan ILO dalam mengkaji pelaksanaan program Jaminan Kehilangan Pekerjaan (JKP). Kajian ILO dilakukan guna mengetahui peminatan manfaat program JKP. “Saya menyampaikan apresiasi yang setinggi-tingginya dan mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada ILO yang telah menginisiasi kajian pelaksanaan program JKP di Indonesia, dan juga kepada UNICLO yang telah mendukung terlaksananya kajian pelaksanaan program JKP,” kata Wakil Menteri Ketenagakerjaan, Afriansyah Noor mewakili Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah. Wamenaker menyatakan hal tersebut secara virtual pada Focus Group Discussion […]

Read more
1 7 8 9 10 11 17